Monday, December 15, 2008

Alice Norin Asia Stars

Biografi :

Alice Norin, lahir di Norwegia tanggal 21 Juni 1987. Sulung dari 3 bersaudara ini lahir dari pasangan Sofi dan Alfred Almendingan.

Wanita blasteran Norwegia-Manado-Sunda ini mengawali karir di dunia model saat berusia 13 tahun. Selain di dunia modeling, Alice pun menjajaki dunia peran dengan membintangi beberapa sinetron, diantaranya WULAN, PUTRI KEMBAR, dan TEMAN AJAIB.

Saat karir beraktingnya mulai menanjak, Alice secara mengejutkan memutuskan untuk menikah dengan DJ Riri tanggal 19 Januari 2007. Padahal saat itu usianya belum genap 20 tahun.

Setelah menjajaki dunia model dan sinetron, Alice mencoba menjadi sutradara. Dia menggarap video klip berjudul Rusty Guitar yang terdapat di album KELUAR MALAM REPACKAGE milik suaminya DJ Riri Mestica. Sudah sejak lama, penyuka warna merah dan hitam ini bermimpi menjadi sutradara.

0 comments: